Artikel Baru

Cara Membuat Bakso Ayam Enak Untuk Dijual

Cara Membuat Bakso Ayam Enak Untuk Dijual


cara membuat bakso yang enak untuk dijual, resep kuah bakso ayam, resep bakso sapi kenyal alami, resep bakso ayam 1 kg, cara membuat pentol tanpa daging, resep bakso ayam rumahan, resep bakso ayam untuk jualan

Bakso ayam adalah olahan daging ayam yang dicampur tepung dan dibentuk bulat. bakso ayam adalah alternatif dari bakso ikan dan bakso sapi. bakso ayam tidaklah kalah enak dengan bakso lainnya, karena bakso ayam juga mudah untuk dibuat dirumah maupun untuk dijual.
Bakso yang kita ketahui sekarang sudah mengalami revolusi rasa seperti bakso isi keju, cabai, isi telur puyuh (beranak) hingga isi sosis.

Kebanyakan penjual bakso memilih daging sapi untuk jualannya tapi anda bisa membuatnya memakai daging ayam yang masih segar. karena anda membuatnya sendiri jadi tahu soal higenis dan kandungan gizi bakso ayam yang anda buat. Berikut ini adalah beberapa resep cara membuat bakso ayam yang bisa bunda dirumah, silahkan ikuti tips dibawah ini ya.

1. Cara Membuat Bakso Yang Enak Untuk Dijual (Resep Bakso Ayam 1 Kg)

cara membuat bakso ayam
via bukalapak.com

Bahan-bahan :

  • Daging ayam giling 1 kg
  • Lada bubuk sdt
  • Garam 1 sdt
  • Tepung kanji 50 gr
  • Telur 1 butir
  • Bawang putih 4 siung, haluskan
  • Bawang merah goreng 2 sdm
  • Air 2 L
  • Es batu 40 g, hancurkan

Langkah membuat bakso ayam enak untuk dijual:

  • Masukan daging ayam yang sudah digiling ke wadah, campur tepung kanji, telur, lada bubuk, garam, bawang putih yang sudah dihaluskan serta bawang merah goreng. Campur atau uleni dengan tangan atau dapat memakai alat sampai semua tercampur prima. 
  • Bila di rasa adonan masih tetap lembek serta susah dibuat, jadi dapat ditambahkan es batu dengan perlahan-lahan sampai di rasa adonan dapat dibuat. 
  • Rebus air dalam panci sampai mendidih 
  • Mengambil adonan daging dengan tangan lantas bentuk bundar baik dengan ke-2 tangan atau mungkin dengan satu tangan didesak sampai adonan keluar lewat jari telunjuk serta jempol. 
  • Masukan adonan yang sudah tercipta ke air panas. 
  • Teruskan sampai semua adonan habis. 
  • Bila pentol sudah mengapung jadi pentol sudah masak. Angkat

2. Resep Kuah Bakso Ayam Simple Enak

Resep Kuah Bakso Ayam Simple
via cookpad.com

Bahan Kuah :

  • 1/2 liter air
  • Beberapa potong tulangan dan kulit ayam
  • 2 batang daun bawang yang diiris tipis bulat
  • 1/4 sdt pala bubuk
  • 1/2 sdt merica bubuk
  • Secukupnya kaldu bubuk rasa ayam
  • Secukupnya garam
  • Sedikit gula (untuk menyeimbangkan rasa)
  • Secukupnya minyak untuk menumis bumbu

Bumbu halus:

  • 7 siung bawang putih
  • 1 siung bawang merah ukuran kecil

Bahan isian:

  • Mie kuning yang telah direbus
  • Kol iris tipis, rendam/siram air panas
  • Sawi hijau, ambil daunnya iris tipis
  • Seledri, cincang
  • Bawang goreng untuk taburan
  • Soun, rendam air panas hingga lunak lalu tiriskan
  • 30 biji Bakso ayam
  • Pangsit goreng (lagi gak ada)
  • Saos tomat
  • Kecap
  • Jeruk nipis
  • Sambel

Langkah membuat kuah bakso ayam simple :

  • Siapkan air dan rebus tulangan ayam. Sementara menunggu mendidih Iris daun bawang, dan haluskan daun bawang sampai halus biar tidak berampas. 
  • Lalu tumis bawang hingga harum.
  • Masukan bumbu ke dalam air rebusan yang sudah mendidih, tambahkan garam, gula, merica dan pala bubuk, aduk hingga rata dan cicipi rasa. Jika rasa sudah enak, Tambahkan daun bawang dan baksonya. biarkan hingga bakso mengapung sebentar.
  • Angkat dan siapkan mangkok, lalu tata mie, soun, sayuran dan siramkan kuah beserta baksonya, taburi seledri dan bawang goreng. Siap di sajikan dengan saos tomat, kecap, Sambel dan jeruk nipis.

3. Resep Bakso Ayam Rumahan

Resep Bakso Ayam Rumahan
via caramudah.com

Bahan-bahan :

  • Dada ayam dari 1 ekor ayam (dibekukan dulu di freezer)
  • 3 Siung bawang putih
  • 6 Siung bawang merah
  • 1 Sdm saos tiram
  • 1/2 Sdt lada bubuk
  • 1 Butir telur ayam
  • 1 Bks Penyedap rasa
  • secukupnya Garam
  • 1/2 Sdt Baking Powder
  • 100-125 gr Tepung sagu
  • Es batu yang dihancurkan

Langkah membuat bakso ayam rumahan :

  • Goreng bawang merah dan putih yang telah di iris hingga kecoklatan
  • Potong dadu dada ayam hingga kecil, masukan ke blender. 
  • Blender dada ayam, saos tiram, telur, bawang goreng, dan es batu hingga halus. 
  • Setelah halus,pindahkan kedalam wadah/baskom.
  • Campurkan adonan ayam tadi dengan penyedap rasa,sedikit garam, lada dan baking powder.
  • Beri tepung sagu sedikit demi sedikit,aduk hingga rata.
  • Didihkan air dalam panci untuk merebus bakso dan beri sedikit minyak.
  • Setelah air mendidih matikan kompor. Dan sekarang waktunya mencetak bakso.  
  • Bulatkan adonan bakso sampai habis dengan menggunakan 2 sendok.
  • Setelah selesai rebus bakso dengan api sedang, hingga bakso mengapung.
  • Setelah semua mengapung angkat bakso lalu rendam ke dalam air berisikan es batu.
  • Setelah bakso dingin(es batu sudah cair) tiriskan bakso. 
  • Selesai Tinggal bikin kuah bakso dan kelengkapannya deh. 
  • Selamat mencoba.
______________________________________________________________________________

Baca Juga : Mesin Pencetak Bakso

______________________________________________________________________________

Manfaat Mengkonsumsi Daging Ayam :

1. Penuhi keperluan protein 

Daging ayam ialah sumber protein sehat yang dapat penuhi keperluan protein harian. Protein dapat menukar karbohidrat untuk dirubah jadi daya serta berperan dalam bangun serta pelihara susunan pada tubuh. 

2. Obat anti-depresan alami 

Nyatanya daging ayam memiliki kandungan asam amino triptophan yang berperan seperti obat anti stres, dapat tingkatkan kandungan serotonin di otak, menolong melepas depresi hingga dapat tingkatkan situasi hati. 

3. Menantang penyakit 

Sup ayam umumnya jadi menu makanan menantang penyakit sebab dapat pembangkit tenaga serta tingkatkan kebal badan. Kandungan anti-oksidan dalam daging ayam mempunyai dampak positif menantang penyakit degeneratif seperti radang, kardiovaskular, serta neurologis.

4. Mengendalikan kandungan cholesterol 

Makan daging ayam tanpa ada lemak pula efisien mengatur kandungan cholesterol dalam darah, terpenting cholesterol jahat. Kandungan nutrisinya yang sehat dapat mengawasi kestabilan cholesterol. 

5. Merangsang kegiatan metabolik 

Protein tidak cuma dirubah jadi daya akan tetapi pula bertindak aktif mengawasi metabolisme badan yang sehat. 
Jadi, tidak ada kelirunya miliki banyak stock daging ayam di dalam rumah ya ladies. Langkah baik untuk memperoleh faedah optimal dari daging ayam yaitu dengan memanggang atau membakarnya. 

Sumber: Liputan6.com

No comments